Nintendo Kembali Fokus Ke Gaming 3D?

oleh -206 Dilihat

Banyumas Raya

Jakarta – Teknologi 3D tanpa kacamata yg ada di 3DS memang cukup melampaui zamannya. Namun karena pasar belum bisa mendukung, maka tanggapannya sepi. Kini Nintendo kembali fokus ke hal tersebut.

Nintendo tampaknya akan fokus kemabli ke teknologi 3D gaming, seraya mereka baru mengisi paten hak cipta buat teknologi ‘Eye-Tracking Enabled 3D Viewing’.

Paten tersebut baru saja diungkap oleh pihak United States Patent and Trademark Office.

Ide di balik teknologi ini adalah buat menyediakan sudut pandang 3D buat para penonton televisi.

Memang masih belum ada informasi resmi dari pihak Nintendo bakal diterapkan buat produk apa paten ini. Kita nantikan saja kabar-kabar resmi dari mereka.


Sumber: http://teknologi.inilah.com
BanyumasRaya.com

No More Posts Available.

No more pages to load.